Senin, 30 Mei 2022. Bertempat di ruang smart office Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Temanggung dilaksanakan sosialisasi penggunaan dan kelebihan asbuton untuk pekerjaaan dan pemeliharaan dan pembangunan jalan untuk pemenuhan tingkat kandungan dalam negeri.