Selasa, 5 Juli 2022. Bertempat di Ruang Rapat Smart Office Kab. Temanggung, presentasi membahas mengenai progres kegiatan magang yang dilakukan oleh 8 (delapan) mahasiswa D-IV Perencanaan Tata Ruang dan Pertanahan Universitas Diponegoro (UNDIP). Kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa tersebut terus dilakukan supervisi oleh Tim Bidang Penataan Ruang DPUPR hingga menghasilkan output penelitian dengan kualitas yang baik nantinya.